Heboh laporan warga Desa Seuneubok Pase, Aceh Timur Sungo Raya, mengenai dana desa yang diduga di 'sablon atau mengelabuhi oleh kepala desa tersebut. Laporan Dana Desa mulai dari 2018 sampai 2020 belum ada kejelasan.
Siang, (21/5/2020), warga desa berdemo meminta pertanggung jawaban Kepala Desa. Pasalnya, sebelumnya warga Desa Seneubok Pase sudah melaporkan hal tersebut ke pihak terkait, Inspektorat pemerintahan Aceh Timur. Alhasil, laporan tersebut kurang direspon oleh inspektorat. Akhirnya merasa tak digubris laporannya, maka warga desa berdemo ke kantor Kelurahan Desa Seuneubok Pase.
Warga berdemo |
Sampai saat ini, kejelasan belum turun secara transparan. Sehingga perlunya klarifikasi dari pihak terkait untuk menjelaskannya. (ed:ds/*)