🌏22 Oktober: Hari Santri Nasional...

Jumat, Mei 31, 2024

Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Janji Pejabat Struktural Esselon III/IV

Pj Wali Kota Bekasi; "Mutasi ini sudah mendapatkan Izin dari Kemendagri



KOTA BEKASI - Bertempat di Aula Nonon Sonthanie, Pj. Wali Kota Bekasi, Gani Muhamad melaksanakan Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Janji Pejabat Struktural Esselon III dan IV di Lingkungan Pemerintah Kota Bekasi pada Jum'at (31/05).


Pelaksanaan tersebut tentu sudah sesuai Ketentuan Perundang-Undangan yang berlaku dan telah mendapatkan Surat Persetujuan atau Rekomendasi dari Menteri Dalam Negeri dengan Nomor: 100.2.2.6 Tanggal: 29 Mei 2024.


Sebagai dasar Pengambilan Sumpah/Janji Pejabat Struktural Esselon III dan IV hari ini tertuang dalam Surat Keputusan Wali Kota Bekasi Nomor: 800.1.3.3/Kep.62-BKPSDM/V/2024.


Adapun daftar Pejabat Struktural Esselon III dan IV tersebut adalah:

1. Dra. Amsiyah M.Si.

Jabatan Sekarang: Sekretaris Satpol PP Kota Bekasi

2. Priadi Santoso, S.Sos., M.Si.

Jabatan Sekarang: Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Bekasi

3. Bilang Nauli Harahap, S.T., M.S.E.

Jabatan Sekarang: Sekretaris Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kota Bekasi

4. Dra. Meri Soniati S

Jabatan Sekarang: Sekretaris Dinas Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak Kota Bekasi

5. Hanafi, S.Kom., M.Si.

Jabatan Sekarang: Kepala Bidang Administrasi dan Pengembangan Karir Aparatur Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kota Bekasi

6. Sri Wahyuni S.E., M.Si.

Jabatan Sekarang: Kepala Sub Bagian Umum Dan Kepegawaian Sekretariat Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik Dan Persandian Kota Bekasi

7. Dwi Putri Puji Astuti S.STP., M.Si.

Jabatan Sekarang: Kepala Seksi Pelayanan Pengaduan Masyarakat dan Bina Personil Bidang Pembinaan Masyarakat dan Personil Satuan Polisi Pamong Praja Kota Bekasi

8. Mulky Syihabuddin, S.STP.

Jabatan Sekarang: Kepala Seksi Pemerintahan, Ketentraman dan Ketertiban Kelurahan Bojong Rawalumbu Kecamatan Rawalumbu Kota Bekasi

9. H. Enung Nurholis, S.IP., M.Si.

Jabatan Sekarang: Sekretaris Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian Kota Bekasi

10. Ridwan AS, S.H., M.Si.

Jabatan Sekarang: Camat Bekasi Barat Kota Bekasi

11. Ronald Achyar, S.T., M.T.

Jabatan Sekarang: Sekretaris Kecamatan Bekasi Timur Kota Bekasi

12. Agustinus Prakoso, S.E, M.M.

Jabatan Sekarang: Kepala Bidang Penanggulangan Masyarakat Miskin Dinas Sosial Kota Bekasi

13. Robbie Arfiansyah Putra., S.STP., M.M.

Jabatan Sekarang: Kepala Bidang Pengawasan dan Pengendalian Pendapatan Badan Pendapatan Daerah Kota Bekasi

14. Zalaludin, S.Sos., M.M.

Jabatan Sekarang: Kepala Bagian Tata Usaha Sekretariat Daerah Kota Bekasi

15. Hj. Rika Susanna, SE, M.M.

Jabatan Sekarang: Kepala Bidang Peningkatan Prestasi Olahraga Dinas Kepemudaan Dan Olahraga Kota Bekasi

16. Heryanto, AP., M.Si.

Jabatan Sekarang: Camat Pondok Melati Kota Bekasi

17. Ikhwanudin Rahma, A.MTrD.

Jabatan Sekarang: Sekretaris Dinas Sosial Kota Bekasi

18. Drs. Ade Rahmat Karyadi

Jabatan Sekarang: Kepala Bidang Pendapatan Daerah Badan Pendapatan Daerah Kota Bekasi

19. Yeyen Kusmiati, S.Sos., M.Si.

Jabatan Sekarang: Kepala Bidang Penelitian Dan Pengembangan Badan Perencanaan Pembangunan Dan Penelitian Pengembangan Daerah Kota Bekasi

20. Johan Budi Gunawan Surmadi, ATD

Jabatan Sekarang: Sekretaris Dinas Perhubungan Kota Bekasi

21. Edison Effendi, S.E., M.M.

Jabatan Sekarang: Kepala Bagian Pengadaan Barang dan Jasa Sekretariat Daerah Kota Bekasi

22. Andy Masagung Rahmatsyah, S.T, M.Si.

Jabatan Sekarang: Kepala Bidang Perencanaan Ruang Dinas Tata Ruang Kota Bekasi

23. Saut Hutajulu, A.Md.LLAJ., S.E., M.Si.

Jabatan Sekarang: Kepala Bagian Hubungan Masyarakat Sekretariat Daerah Kota Bekasi

24. Ombot, S.Sos.

Jabatan Sekarang: Kepala Bidang Ketertiban Umum dan Ketentraman Masyarakat Satuan Polisi Pamong Praja Kota Bekasi

25. Dra. Eva Lailan Musyarofah, M.Si. 

Jabatan Sekarang: Kepala UPTD Pengendalian Penduduk Wilayah Bekasi Selatan Dinas Pengendalian Penduduk Dan Keluarga Berencana Kota Bekasi

26. Hemis Ismana, S.E.

Jabatan Sekarang: Sekretaris Kelurahan Bekasijaya Kecamatan Bekasi Timur Kota Bekasi

27. Gutus Hermawan Eka Permana, S.IP.

Jabatan Sekarang: Sekretaris Badan Pendapatan Daerah Kota Bekasi

28. Mayasin, S.E.

Jabatan Sekarang: Kepala Bidang Angkutan Dan Terminal Dinas Perhubungan Kota Bekasi

29. Dian Anggraini, S.IP.

Jabatan Sekarang: Kepala Bidang Pembinaan Masyarakat dan Personil Satuan Polisi Pamong Praja Kota Bekasi

30. Nurkamal, S.AP.

Jabatan Sekarang: Sekretaris Kelurahan Jatiwaringin Kecamatan Pondok Gede Kota Bekasi.

31. Heni Setiowati, S.T., M.Si.

Jabatan Sekarang: Sekretaris Dinas Tata Ruang kota Bekasi.



32. Warjan, S.AP.

Jabatan Sekarang: Lurah Harapanbaru  Kecamatan Bekasi Utara Kota Bekasi.

33.  Fitri Junita, S.STP, MM.

Jabatan Sekarang: Kepala Seksi Ekonomi Dan Pembangunan Kecamatan Bekasi Timur Kota Bekasi.

34.  Nahwan Wawan, S.E

Jabatan Sekarang: Kepala Seksi Bina Perparkiran Bidang Prasarana Dinas Perhubungan Kota Bekasi.

35. Waryo, S.AP., M.M. 

Jabatan Sekarang: Lurah Bojongmenteng Kecamatan Rawalumbu Kota Bekasi

36. Iil Ilmiah, S.E. 

Jabatan Sekarang: Kepala Sub Bagian Tata Usaha Kecamatan Rawalumbu Kota Bekasi

37. Jaya, SE. 

Jabatan Sekarang: Sekretaris Kelurahan Bojongmenteng Kecamatan Rawalumbu Kota Bekasi.


Selepas pelantikkan, Pj. Wali Kota Bekasi, Gani Muhamad menegaskan bahwa, "dimanapun Bapak/Ibu ditempatkan, saya titip pesan untuk tetap menjaga integritas dan loyalitas-nya sebagai ASN. Lakukan pekerjaan dengan komitmen penuh dan sungguh-sungguh guna mewujudkan birokrasi Pemerintahan yang akuntabel," tegasnya.


Pelayanan kepada masyarakat pun juga harus lebih maksimal dengan tidak lupa untuk lakukan pembinaan kepada Aparatur di lingkungan masing-masing agar terciptanya keharmonisan di lingkungan kerja.


"Sebagai Pelayan Masyarakat, tentunya kita semua harus terus menjaga dan menciptakan pelayanan yang prima, harapannya pelayanannya semakin meningkat, dan masyarakat semakin percaya kepada kinerja kita, dengan diiringi juga pembinaan yang intensif kepada SDM di instasi masing-masing, sehingga lingkungan kerja nyaman, dan terciptanya keharmonisan antar rekan kerja," tutup Gani.


Pj. Wali Kota Bekasi juga mengungkapkan kepada awak media pelaksanaan rotasi dan mutasi ini sudah menempuh dan memenuhi syarat administratif dan sudah mendapatkan izin dari Kemendagri.


"Jadi saya baru saja melantik dan melakukan alih tugas beberapa pejabat, dan pelaksanaan mutasi rotasi ini sudah menempuh dan memenuhi syarat administratif dan sudah mendapatkan izin dari Kemendagri," Ungkap Gani Muhamad.*  (wan/Humas)




Flag Counter    Dosi Bre’   🛡️Red

 



  • TERKINI 
  • BERANDA 
  •  

    Shorts

    PENAWARAN BUKU KAJIAN

    PROGRES PASAR INDUSTRI FIBRE CEMENT BOARD (FCB) DI INDONESIA 2024

    Tembus Rp 5,2 Triliun di Kuartal 1 2024 …

      • May Day di Kota Bekasi Berjalan Kondusif…
      Aksi Pembunuh Wanita Dalam Koper di Beka…
    • Meski Kondisi dalam Keterbatasan: A…
    • Warung Kosmetik Diduga Jual ‘Obat-obatan…
    • Hadiri Pembukaan MTQ Ke-38 Tingkat Jawa …

    GALERY FOTO

    Kegiatan Fogging di RT.10/RW.23. Jln. Perkutut 2, Harapan Jaya, Kec. Bekasi Utara, Kota Bekasi, Minggu, (12/5/24).

    Membangun Untuk Indonesia...


        • Seminar Hari Kartini, Pj. Wali Kota Beka…

        • Kunjungi Tiga Pusat Kementerian ATR/BPN …
        • Buka Masa Orientasi CPNS Angkatan 2024, …


    • DPP AMI; Mendukung Penuh TNI-Polri …
    • Hampir Rp.200 Triliun; Bos Real Est…
    • Open House di Grahadi; Pj Gubernur … 

        • Semarakkan HBP ke-60:Petugas Lapas Poron…
        • Jalin Sinergitas, Lapas Ngawi Daulat Wak…
        • Pemerintah Kota Bekasi Serahkan Pengelol…


        ©
    Iqbal Irsyad Resmi Mendaftarkan Diri Seb...
    • Diskominfo Kabupaten Bogor Diduga Alokas…
    • Pj. Wali Kota Bekasi Serahkan LKPD Unaud…

    • Tinjau Kanwil BPN Provinsi Kaltim, Mente…
      • Renungan Ramadhan:Pemimpin yang AmanahSE…
      • Warga Jalan H Amsir Pawai Obor Sambut Ra…

    Translate news

    Powered by Google TranslateTranslate
    Powered by Google TranslateTranslate

    VIDEO PILIHAN

    Membangun Untuk Indonesia  ...
    BERITA LALU 

    Video Pilihan

            • Bawaslu Kab Sumedang;Rapat Koordinasi Ta…
            • Takdir Duel Carok Hasan Tanjung: Duel Fa…

    • Habib Rizieq Shihab Menikah Saat ak…
    • Antisipasi Demam Berdarah:Rudy Heryansah…

          • Bendungan Cipanas Jabar Sebagai Irigasid…
            • Sidang Isbat Penetapan Idul Fitri 2024 D…
            • Satu Orang DPO;Satreskrim Polres Gresik …
            • Pj. Wali Kota Bekasi Monitoring Pos Pela…
             
        • Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Berku…
        • Peringkat Kedua Tingkat Nasional Tahun 2…
        • PEMKOT DEPOK DISOROT PUBLIKGegara Penggu…

      • Pokja Wartawan Humas Kota Bekasi Audiens…

      JEJAK VIDEO

      • BPN Kota Depok Paparkan Target Pengadaan…
      • Menkominfo Apresiasi PWI Bentuk Tim Satg…
      • Awal Tahun 2024 AMI Temukan 2 Lapas Jadi…
    • Ribuan Massa Hadiri Aksi Bekasi Bersama …
            • Terima Sertipikat dari Menteri ATR/Kepal…
            • Indra Gunawan Paparkan Inovasi 7 Program…
            • Silaturahmi dengan Media, Kakan Ajak Kol…
            • Prabowo Akan Temui Kaesang dalam Waktu D…
            • Tanah Waris Tak Terbagi Timbulkan Sengke…
            • Tersedia di Tiga Tempat Layanan SIM Keli…
            • Dua Pelaku Pemanahan terhadap Petugas Pe…



        • Enam Orang Tewas:Pesawat Pengangkut Peke…
        Taburan Emas di Kuburannya:Manusia Varna…
        • Haniyeh;Kami Hampir Mencapai Kesepakatan…
      PBB Teriak Genosida;Tewas Capai 9.000 Wa…
      • Gelombang Demo di Prancis; Akibat Tembak…
      • Kapal Selam wisata OceanGate Expeditions…
      • Agama Ke-dua Terbesar di Rusia Rusia. (I…
      Perang Ukraina Hanya Batu Loncatan untuk…

      • Trending Raih Jutaan Views:Video Klip Wh…
      Nusantara Reborn: Belajar di Trowulan…
      • Manfaat Kangkung yang Merupakan Supersta…
    • Makanan yang Cocok Bagi Penderita Hernia…
    • Mengurangi Nyeri dan Panas di Tenggoro

    Tidak ada komentar: