🌏16|9| 2024: Maulid Nabi Muhammad S.A.W...

Minggu, Juli 28, 2024

Pemkot Bekasi Hadiri Dialog Publik "Peran Media di Pilkada Kota Bekasi"






KOTA BEKASI- Pemkot Bekasi melalui Kepala Badan Kesbangpol Kota Bekasi dan Kabag Humas Setda Kota Bekasi hadiri dialog Publik dengan tema *"Peran Media Di Pilkada Kota Bekasi Tahun 2024"* Jum'at, (26/07/2024).


Dialog Publik diselenggarakan di Gedung Creative Center dihadiri Insan Pers dengan Narasumber Ketua PWI Bekasi Raya Ade Muksin, Ketua Ikatan Wartawan Online Kota Bekasi iwan, Kepala Kesbangpol Kota Bekasi Nesan Sudjana, Kepala Bagian Humas Setda Kota Bekasi Saut Hutajulu, Divisi Perencanaan Data dan Informasi KPU Kota Bekasi Faris Ismu Amir dan Perwakilan  Bawaslu.


Kepala Kesbangpol Nesan Sudjana dalam sambutannya membacakan sambutan PJ. Wali Kota Bekasi. Sebagai pemimpin daerah, Pj. Wali Kota Bekasi sangat mengapresiasi peran media dalam mensukseskan pesta demokrasi. Media  memiliki tugas dan tanggung jawab yang besar dalam memberikan informasi yang akurat, berimbang, dan mendidik bagi masyarakat.


Media harus mampu menjadi jembatan komunikasi antara penyelenggara pemilu, kandidat, dan pemilih. Pemberitaan yang objektif, netral, dan independen akan sangat menentukan kualitas demokrasi di Kota Bekasi. Masyarakat berhak mendapatkan informasi yang lengkap dan dapat dipertanggungjawabkan sebelum menentukan pilihan.


BACA JUGA;


Dalam kesempatan tersebut, Nesan 

mengajak seluruh insan pers untuk bersama-sama menjaga integritas profesi kewartawanan. Hindari pemberitaan yang tendensius, provokatif, atau bahkan hoaks. Jadikan media massa sebagai pilar demokrasi yang kuat, yang mampu mencerdaskan masyarakat dan mengawal proses Pilkada yang jujur dan adil.


"Kepada seluruh warga Kota Bekasi, saya berharap agar kita dapat menyukseskan Pilkada 2024 dengan penuh kedewasaan dan tanggung jawab. Pilkada harus menjadi momentum persatuan, bukan perpecahan. Mari kita dukung penyelenggaraan Pilkada yang damai, bermartabat dan sejuk" ucap Nesan.* (Mms)

•Sumber HumasKotaBekasi

______________________________
Flag Counter    Dosi Bre’ 🛡️Red

 


  • TERKINI 
  • BERANDA 
  •  

    SatgasnasNews
    SatgasnasNews
    Google
    Kota Bekasi Raih Prestasi di Ajang Gelar Teknologi Tepat Guna Nusantara (GTTGN) X…
    baru saja
    Terkait Kasus Susanty Artha; IPW Desak PN Jakut Beri Vonis Berat Pelaku KDRT
    23 jam lalu
    Kebakaran Lalap Rumah Pengrajin Kusen di Jakamulya Bekasi Selatan
    23 jam lalu
    Mantan presiden AS Donald Trump Ditembak; Ini Kondisinya Saat ini ...
    2 hari lalu
    Penyebab Mata Buram; Ini Titik Pijit TCM nya
    2 hari lalu
    "Sudah Capai 70%” Pj. Wali Kota Bekasi Tinjau Renovasi Stadion Patriot Candrabhaga
    3 hari lalu
    Sistem Zonasi SMA Negeri 08 di PPDB Online Kota Depok Diduga Ada Kejanggalan
    4 hari lalu
    Putra Daerah Bekasi Kemal Hendrayadi; Akan Memprioritaskan…
    4 hari lalu
    Ini Jenis Makanan Dilarang dan Cara Mengobati Eksim
    5 hari lalu
    Ini Video Terkait Putusan Pegi Setiawan ...
    seminggu lalu

    PWI Bekasi Raya gelar acara tasyakuran atas pelantikan pengurus PWI Bekasi Raya serta Pelantikan Pengurus PWI Peduli Periode 2024 – 2027, di aula Gedung Biru PWI Bekasi Raya. Acara di mulai sekitaran pukul 14.00 Wib pada Jumat (28/6/2024).


    • Mengenal Sosok Brigjen. Pol. HengkiBrigj…
    • Kebakaran Lalap Rumah Pengrajin Kusen di…
    • Terkait Kasus Susanty Artha;Terkait Kasus Susanty Artha;
      IPW Desak PN Jakut Beri Vonis Berat Pela…
    • Sekda Serahkan Penghargaan Kepada Pemena…

    • Diduga Kebijakan Dinas Pendidikan Kota D…
    • Pj. Wali Kota Bekasi Tegaskan Inspektora…
    • AKBP Wirdhanto Hadicaksono:AKBP Wirdhanto Hadicaksono:
      Lulusan Terbaik Mendapatkan Penghargaan …
    • Di Peringatan Hari Anak NasionalDi Peringatan Hari Anak Nasional
      Pj Wali Kota Bekasi Berikan Apresiasi Ke…
    • Diduga Dana Bos di SMPN Kota Depok Tidak…
    • Kebijakan Humas Pemkot Depok Diduga Teba…



      • ©

    • Tinjau Kanwil BPN Provinsi Kaltim, Mente…
      • GuRenungan Ramadhan:Pemimpin yang AmanahSE…
      • Warga Jalan H Amsir Pawai Obor Sambut Ra…

    Translate news

    Powered by Google TranslateTranslate
    Powered by Google TranslateTranslate

    Membangun Untuk Indonesia  ...
    BERITA LALU   

    PENAWARAN BUKU KAJIAN

    PROGRES PASAR INDUSTRI FIBRE CEMENT BOARD (FCB) DI INDONESIA 2024

    Tembus Rp 5,2 Triliun di Kuartal 1 2024 …




    Video Pilihan




    • PBB Teriak Genosida;Tewas Capai 9.000 Wa…

    • Mantan presiden ASMantan presiden AS
      Donald Trump Ditembak;Ini Kondisinya Saa…
    • Palestina:Palestina:
      “Gencatan Senjata Permanen dan Dukung Ke…
    • Timnas U23 Cetak Sejarah Lolos ke Babak …
    • Hampir Rp.200 Triliun; Bos Real Est…


      • Agama Ke-dua Terbesar di Rusia Rusia. (I…
      Perang Ukraina Hanya Batu Loncatan untuk…

      • Anak Zaskia Adya Mecca Masuk ICU…
      • Fogging yang Terlalu Sering Tidak Dianju…
      • Pedangdut senior Jhonny Iskandar meningg…
      Warga Jalan H Amsir Pawai Obor Sambut Ra…
      • Manfaat Kangkung yang Merupakan Supersta…
    • Makanan yang Cocok Bagi Penderita Hernia…
    • Mengurangi Nyeri dan Panas di Tenggoro

    Tidak ada komentar: