🌏3 | 9 | 2024: Hari PMI...

Senin, Juli 15, 2024

Sekda Serahkan Penghargaan Kepada Pemenang Abang Mpok Kota Bekasi Tahun 2024



KOTA BEKASI- Apel pagi pada hari ini, Sekretaris Daerah Kota Bekasi, Junaedi memimpin apel yang terlaksana di Plaza Pemerintah Kota Bekasi, sekaligus dirangkaikan dengan penyerahan kepada pemenang pemilihan Abang Mpok Kota Bekasi tahun 2024.


Didampingi Asisten Daerah 2 dan 3, Sekda menyerahkan penghargaan untuk para pemenang Abang Mpok diantaranya ;

- Pinilih Abang Kota Bekasi 2024 (Muhammad Naufal Rizky)* dengan hadiah Plakat, uang pembinaan Rp. 5.000.000, perawatan dari NMW Skin Care, Voucher perawatan gigi dari Joyfarm Dental Clinic, perawatan rambut dari Kindy Salon, Beasiswa 100% dari STIAMI Bekasi.


- Pinilih Mpok Kota Bekasi 2024 (Aprilia Ajeng Hastuti Puspa Pratiwi)* dengan hadiah yang sama dengan pemenang Abang Kota Bekasi.


- Wakil I Abang Kota Bekasi (Dimo Prima Anugrah) dan Wakil I Mpok Kota Bekasi (Jennifer Lois Violita Malau) dengan hadiah uang pembinaan Rp. 4.000.000, Beasiswa S2 sebesar 100% dari STIAMI Bekasi, dll.


- Wakil II Abang Kota Bekasi (Ramadhani Eko Santoso) dan Wakil II Mpok Kota Bekasi (Ajen Campakarang) dengan hadiah Rp. 3.000.000 dan beasiswa S2 50% dari Stiami Bekasi serta hadiah lainnya.


- Harapan I Abang Kota Bekasi (Brian Matoneng) dan Harapan I Mpok Kota Bekasi (Nadya Rachmadianty) dengan hadiah Rp. 2.500.000 dan hadiah lainnya.


- Harapan II Abang Kota Bekasi (Akmal Zaki Basyar) dan Harapan II Mpok Kota (Annisa Bulan Dewi) dengan hadiah uang pembinaan Rp. 2.000.000 dan hadiah lainnya.


- Harapan III Abang Kota Bekasi (Ananda Radhitya Purnama) dan Harapan III Mpok Kota Bekasi (Deevana Putri Nabillah) dengan hadiah uang pembinaan Rp. 1.500.000 dan hadiah lainnya.


- Intelegensia Abang Kota Bekasi (Gian Aruna Hippy) dan Intelegensia Mpok Kota Bekasi (Novia Istiqah Ramadhani) dengan hadiah uang pembinaan Rp. 500.000 dan hadiah lainnya.


- Photogeniv Abang Kota Bekasi (Muhammad Rifqy Zidane) dan Photogenic Mpok Kota Bekasi (Daniat Aulia Abu Bakar)


- Favorit Abang Kota Bekasi (Fahar Arko Manggala) dan Favorit Mpok Kota Bekasi (Ariel Putri Yakob).


- Berbakat Abang Kota Bekasi (Andi Muhar Alam) dan Berbakat Mpok Kota Bekasi (Jellian Kalimalang)


- Persahabatan Kota Bekasi (Nur Ikhsan)



Sekda Kota Bekasi dalam sambutannya mengatakan bahwa selamat kepada para peserta Abang Mpok Kota Bekasi yang dari proses pertama penyisihan dan ikut dalam pendidikan mengenai program Abang Mpok Kota Bekasi dan telah menghasilkan juara sebagai simbol utama Abang Mpok Kota Bekasi tahun 2024 ini, besar harapan para juara bisa dapat memperlihatkan  mengenai Kota Bekasi yang tengah berkembang pesat dan tak kalah saing dari Kota Kabupaten lainnya.


“Semoga dengan adanya Abang Mpok Kota Bekasi dapat menjadikan generasi penerus yang sangat berbakat dan mengenal lebih jauh untuk Kota Bekasi, sebagai simbol budaya yang mengenalkan apa saja kebudayaan Kota Bekasi, apa saja yang ada di Kota Bekasi sehingga masyarakat kenal luas dengan kota yang disinggahinya.” tutur Junaedi.* (Ndoet)

______________________________
Flag Counter    Dosi Bre’ 🛡️Red

 


  • TERKINI 
  • BERANDA 
  •  

    SatgasnasNews
    SatgasnasNews
    Google

    Di Peringatan Hari Anak Nasional Pj Wali Kota Bekasi Berikan Apresiasi Kepada…

    Nih Video Pengurus PWI Peduli Bekasi Raya Periode 2024-2027 ...

    Tasyakuran PWI Bekasi Raya Berjalan Lancar dengan Semangat Sinergi Sosial…

    Staf Ahli Wali Kota Bekasi Buka Rakor Strategi Intervensi DPPM Penyakit TBC

    Resmi Dilantik Ketua Serta Pengurus PWI Bekasi Raya Periode 2024-2027

    Ekspor Sawit April Anjlok Produsi Naik

    Lurah Harapan Jaya Mengucapkan Selamat Atas Dilantiknya Petugas Pantarli…

    'Kuda Hitam Calon Walikota Bekasi...'

    'Langkah Besar Kuda Hitam' Kemal ...

    ICMI Kota Bekasi Wujudkan Cita-Cita Indonesia Emas Berkolaborasi Bersama…

    GALERY FOTO

    PWI Bekasi Raya gelar acara tasyakuran atas pelantikan pengurus PWI Bekasi Raya serta Pelantikan Pengurus PWI Peduli Periode 2024 – 2027, di aula Gedung Biru PWI Bekasi Raya. Acara di mulai sekitaran pukul 14.00 Wib pada Jumat (28/6/2024).


    • Diduga Kebijakan Dinas Pendidikan Kota D…
    • Pj. Wali Kota Bekasi Tegaskan Inspektora…
    • AKBP Wirdhanto Hadicaksono:AKBP Wirdhanto Hadicaksono:
      Lulusan Terbaik Mendapatkan Penghargaan …
    • Di Peringatan Hari Anak NasionalDi Peringatan Hari Anak Nasional
      Pj Wali Kota Bekasi Berikan Apresiasi Ke…
    • Pemkot Bekasi Gelar Rapat Koordinasi Pas…
    • Diduga Dana Bos di SMPN Kota Depok Tidak…
    • Kebijakan Humas Pemkot Depok Diduga Teba…



      • ©
    • Diskominfo Kabupaten Bogor Diduga Alokas…
    • Pj. Wali Kota Bekasi Serahkan LKPD Unaud…

    • Tinjau Kanwil BPN Provinsi Kaltim, Mente…
      • Renungan Ramadhan:Pemimpin yang AmanahSE…
      • Warga Jalan H Amsir Pawai Obor Sambut Ra…

    Translate news

    Powered by Google TranslateTranslate
    Powered by Google TranslateTranslate

    Membangun Untuk Indonesia  ...
    BERITA LALU   

    PENAWARAN BUKU KAJIAN

    PROGRES PASAR INDUSTRI FIBRE CEMENT BOARD (FCB) DI INDONESIA 2024

    Tembus Rp 5,2 Triliun di Kuartal 1 2024 …




    Video Pilihan




    • PBB Teriak Genosida;Tewas Capai 9.000 Wa…
      • Gelombang Demo di Prancis; Akibat Tembak…

      • Agama Ke-dua Terbesar di Rusia Rusia. (I…
      Perang Ukraina Hanya Batu Loncatan untuk…

      • Trending Raih Jutaan Views:Video Klip Wh…
      Nusantara Reborn: Belajar di Trowulan…
      • Manfaat Kangkung yang Merupakan Supersta…
    • Makanan yang Cocok Bagi Penderita Hernia…
    • Mengurangi Nyeri dan Panas di Tenggoro

    Tidak ada komentar: